Previous
Next

Kesehatan

Manfaat Konsumsi Yogurt Saat Puasa

 

Yogurt yang dikonsumsi saat puasa sering dikesampingkan fakta manfaatnya oleh banyak orang. Karena selama ini orang-orang menganggap mengonsumsi yogurt saat puasa justru memicu asam lambung terganggu sehingga tidak baik bagi penderita maag.

Faktanya, yogurt menyimpan banyak nutrisi untuk kesehatan manusia, apalagi jika dikonsumsi saat bulan puasa. Hasil fermentasi yogurt menghasilkan bakteri baik berupa Lactobacillus bulgaricus dan Stereptococus thermopilus. Apa manfaatnya?

1. pencernaan dan penyerapan zat gizi yang optimal

Bakteri lactobacillus bulgaricus dan Steretococus thermopilus yang dikonsumsi melalui yogurt memproduksi sebuah enzim untuk menguraikan gizi yang masuk ke dalam tubuh. Penyerapan zat gizi kedalam tubuh menjadi optimal sehingga tubuh tidak kekurangan nutrisi.

2. Mengenyangkan lebih lama

Makan yogurt saat sahur akan membantu mengenyangkan perut lebih lama karena mengandung serat yang tinggi. Saat berbuka, setelah makan atau pada malam hari makan yogurt juga mengurangi kecenderungan ngemil karena rasa lapar.

3. Mencegah konstipasi

Saat berpuasa biasanya konstipasi akan meningkat karena tubuh kurang bergerak. Bakteri di dalam yogurt berfungsi untuk detoksifikasi agar Anda mudah buang air besar. Detoksifikasi yang maksimal dengan diimbangi sayur dan buah justru membantu tubuh dalam proses pencernaan.

4. Memicu untuk minum lebih banyak

Yogurt yang dingin dan manis akan memicu Anda untuk minum air lebih banyak. Saat berpuasa Anda akan jarang minum air, biasakan untuk minum air putih bukan minum air manis. Air manis seperti teh manis hanya tepat diminum saat berbuka saja.

5. Menangkal bau mulut Bau mulut

selama berpuasa bisa dicegah dengan makan yogurt saat sahur. Bakteri baik di dalam yogurt mengandung zat asam yang bisa menjaga pH mulut tetap seimbang sehingga bakteri jahat di dalam mulut tidak berkembang.

6. Meningkatkan imunitas tubuh

Yogurt bebas dikonsumsi dalam takaran apapun, jika Anda tidak menyukai rasa asamnya imbangi dengan minum air putih. Bakteri pada yogurt membantu menjaga tubuh tetap fit karena imun tubuh tetap terjaga.  

Video

Manfaat Yogurt

(adeg/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Minum yogurt saat puasa. Minum yoghurt saat puasa. Manfaat minum yoghurt saat sahur. Yogurt saat puasa. Minum yogurt saat sahur. Manfaat yoghurt saat puasa. Manfaat yogurt saat puasa.

Apa manfaat yogart buka puasa. Konsumsi yogurt bulàn puasa. Yoghurt untuk sahur. Yogurt baik saat puasa. Minum yogurt saat berouasa. Buka puasa minum yogurt. Amankah minum yogurt saat buka puasa dan sahur.

Apakah boleh meminum yougurt pada saat puasa. Yoghurt bulan puasa. Konsumsi yogurt saat puasa. Saat bulan puasa yogurt baik diminum pada. Manfaat minum yoghurt saat buka puasa. Manfaat yoghourt saat puasa.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (0)
Belum ada komentar untuk produk ini.