Previous
Next

Ilmu Pengetahuan

Daftar Nama Latin Hewan

 

 

 

Untuk memudahkan komunikasi antar ilmuan biologi mengenai jenis mahluk hidup, Carolus Linnaeus pada tahun 1735 menciptakan siste tata nama. Bahasa yang digunakan Linnaeus dalam sistem tata nama adalah bahasa Latin. Bahasa Latin dipilih karena pada masa tersebut bahasa Latin merupakan bahasa ilmiah yang sifatnya universal. Linnaeus memberikan sistem tata nama berupa nama ilmiah pada setiap spesies mahluk hidup. Sistem tata nama terdiri dari dua bagian, yaitu bagian pertama sebagai nama genus dan bagian kedua sebagai penunjuk spesies.
 
Berikut ini adalah daftar nama Latin hewan:
 
NO NAMA LATIN NAMA INDONESIA
1 Anoa depressicornis Anoa daratan rendah, kerbau pendek
2 Anoa quarlesi Anoa pegunungan
3 Articitis binturong Binturung
4 Babyrousa babyrussa Babirusa
5 Bos sandaicus Banteng
6 Cynopithecus niger Monyet hitam Sulawesi
7 Dicororhinus sumatrensis Badak Sumatera
8 Felis bengalensis Kucing hutan, meong congkok
9 Helarctos malayanus Beruang madu
10 Hystrix brachyura Landak
11 Manis javanica Trenggiling, peusing
12 Neofelisnebulusa Harimau dahan
13 Panthera tigris sondaica Harimau Jawa
14
panthera tigris sumatrae
 
Harimau Sumatera
15 Phalanger sp. Kuskus
16 Pongo pygmaeus Orang Utan, mawas
17
 
Presbitys frontata
Lutung dahi putih
18 Presbitys rubicunda Lutung merah, kelasi
19 Procidna bruijni Landak Irian, landak semut

 

Video

Video mengenal nama hewan

Dalam video ini akan diperlihatkan tentang pengenalan nama - nama hewan

(indahf/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Nama hewan. Nama binatang. Nama latin hewan dan gambarnya. Nama latin beruang. Nama nama binatang. Nama latin hewan beserta gambarnya. Gambar hewan.

Nama binatang dalam bahasa inggris. Nama hewan dalam bahasa latin beserta gambarnya. Nama nama hewan. Nama latin hewan biologi. Nama hewan dalam bahasa latin. Nama latin dari beruang. Bahasa latin hewan.

Hewan. Gambar hewan dalam bahasa inggris. Nama nama binatang dalam bahasa inggris. Kamus nama hewan dan nama latinyya. Http://carapedia.com/daftar_nama_latin_hewan_info1989.html. Nama dan gambar binatang.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (2)
29 Sep 2014 20:37
kijoe
Cacad ensiklopedianya
29 Sep 2014 20:37
kijoe
Cacad ensiklopedianya