Previous
Next

Islam

Tips di Bulan Ramadhan

 

Tidak terasa bulan Ramadhan telah tiba dan anda sudah mulai berpuasa lagi uuntuk mendapatkan pahala yang berlimpah ruah. Nah, untuk mengisi bulan penuh rahmat ini sebaiknya anda tidak hanya bermalas-malasan dengan alasan untuk menjaga hawa nafsu, menahan lapar dan haus, sehingga anda merasa kurang bersemangat dalam kegiatan sehari-hari. Berikut ini ada beberapa tips yang akan menjauhkan anda dari rasa malas yang menyerang saat bulan puasa;

 

Waktu sahur

  • usahakan untuk tilawah Qur’an sebelum sahur saat menjelang subuh
  • hentikan makan 10 menit sebelum adzan subuh

 

Menjelang subuh

  • fokuskan diri anda untuk mempersiapkan shalat subuh

 

Setelah subuh

  • setelah sholat, usahakan untuk keluar rumah dan menghirup udara pagi sambil mensyukuri nikmat-Nya
  • luangkan waktu untuk mendengarkan ceramah yang disiarkan melalui radio atau televisi
  • lakukan sedikir olah raga dengan meremaskan jari atau memutar pundak
  • biasakan untuk tidak tidur lagi, anda bisa mengisi waktu dengan melakukan Tadarus Al- Qur’an.
  • Bersiap untuk berangkat bekerja.

 

Selama perjalanan ke tempat kerja

  • sebelum berangkat biasakan untuk membaca “basmalah”
  • anda juga bisa bersedekah dengan senyuman pada teman
  • jangan lepaskan hati dari dzikrullah, karena itu akan menentramkan hati anda.
  • Azamkan dengan kuat bahwa pekerjaan yang dilakukan adalah jihad fisabilillah
  • Jaga lisan, telinga dan mata dengan memfungsikannya pada hal-hal yang mendapat Ridho Allah
  • Ajak beberapa sahabat untuk mengingatkan anda bila anda lupa
  • Apabial emosi tidak terkendali, cobalah untuk segera berwudhu dan perbanyak tadarus
  • Selalu ingat bahwa bulan Ramadhan buka bulan bermalas-malasan.

 

Saat berbuka puasa

  • segeralah berbuka bila telah tiba waktunya
  • sempurnakan kewajiban berbuka dengan shalat maghrib berjamaah
  • setelah shalat Isya’ dan tarawih, sempatkan untuk memperbanyak tadarus

 

menjelang tidur

  • usahakan untuk tidur paling malam jam 23.00
  • tidur dengan adab yang benar

beberapa sikap uang efektif dan efisien

  • jika anda ingin meminta tolong, biasakan untuk meminta tolong dengan perkataan yang baik.
  • Apabila anda ingin menyuruh orang lain, usahakan menggunakan kata-kata yang tidak kasar.
  • Mudahkanlah pekerjaan orang lain, jangan malah anda persulit.
  • Buatlah orang merasa gembira, niscaya anda akan lebih kreatif
  • Jangan memberi peluang pada kegiatan yang tidak bermanfaat
  • Perbanyak silaturahmi.
  • Jangan terlalu mengingat amal baik anda, namun ingatlah amal baik orang lain.
  • Ingatlah hal buruk yang pernah anda lakukan, dan sesalilah itu.
  • Syukuri segala yang sudah anda miliki.

(/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Kata kata ramadhan telah tiba. Kata mutiara bulan ramadhan terbaru. Kata mutiara ramadhan. Kata kata mutiara ramadhan terbaru. Kata kata ramadhan. Kata bijak malam hari. Kata kata mutiara di bulan ramadhan.

Tema bulan ramadhan. Kata bijak ramadhan. Kata kata tema ramadhan. Kata indah di bulan ramadhan. Ramadhan telah tiba. Kata kata bijak bulan ramadhan. Kata kata ramadhan mutiara kata.

Kata kata mutiara islami bulan ramadhan. Kata kata mutiara ramadhan. Tema buka puasa ramadhan. Kata ramadhan. Kata kata untuk bulan ramadhan. Kata mutiara bulan ramadhan.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (0)
Belum ada komentar untuk produk ini.