Previous
Next

Umum

Pohon Langka di Dunia

 

 
 
 
 
 
Beberapa jenis pohon di dunia ini termasuk ke dalam kategori pohon langka di dunia karena jumlahnya sudah sangat sedikit. Beberapa jenis pohon langka di dunia dalam daftar di bawah ini populasinya sudah terancam punah. Sehingga tidak heran bila pemerintah setempat melindungi jenis - jenis pohon langka di dunia ini secara ekstra. Daftar pohon langka di dunia ini bisa menambah pengetahuan kita tentang jenis - jenis pohon yang terancam punah.
 
 
POHON LANGKA DI DUNIA
 
# AFRICAN BLACKWOOD
 
Kadang disebut dengan nama pohon MPINGO. Pohon ini merupakan tanaman asli dari Senegal - Afrika Selatan. Termasuk dalam kategori pohon kecil karena tingginya tidak pernah bisa lebih dari 15 meter. Jenis pohon ini menjadi sangat langka karena sebelumnya pernah dieksploitasi habis - habisan oleh masyarakat setempat dikarenakan oleh kualitas dari kayu pohon ini yang terkenal sangat bagus untuk dijadikan berbagai jenis mebelair.
 
 
# HONDURAS ROSEWOOD
 
Pohon ini telah dimanfaatkan manusia sejak tahun 1841. Honduras Rosewood ini merupakan habitat asli dari Belize - Amerika Tengah. Ukuran fisik pohon ini diantaranya adalah memiliki tinggi antara 15 - 30 meter dan ukuran diameter pohon sekitar 1 meter. Sekali lagi, jenis pohon ini menjadi sangat langka karena telah dieksploitasi secara habis - habisan oleh manusia demi kepentingan komersial tanpa memikirkan untuk reboisasi / penanaman kembali.
 
 
# ST. HELENA GUMWOOD
 
Termasuk dalam salah satu daftar 14 jenis spesies yang langka di muka bumi ini. Pohon langka ini terletak di Atlantik Selatan. Dulu masyarakat setempat lebih sering menggunakan pohon ini sebagai kayu bakar bila dibanding dengan kepentingan komersil. Dan saat ini, masyarakat setempat sedang giat melakukan penanaman kembali pohon jenis ini untuk menjaga pohon St Helena Gumwood dari kepunahan
 
 
# QUERCUS
 
Quercus termasuk ke dalam keluarga OAK dinama genius ini berasal dari daerah sub tropis dan tropis. Pohon ini tumbuh di wilaah Meksiko, Asia Tenggara, Afrika, Amerika Utara, Mediterania, China, dan Kanada
 
 
# RAUVOLFIA
 
Biasa dikenal masyarakat dengan nama Pohon Kina. Pohon jenis ini tumbuh di belahan bumi tropis bagian utara dan selatan serta di Afrika Selatan.
 
 
# RHABDOTHAMUS
 
Habitat asli pohon ini adalah di Selandia Baru. Bunga dari pohon ini bentuknya sangat unik, yaitu seperti tabung dengan nuansa warna oranye dan merah

Video

Video acara penanaman kembali pohon langka

Dalam video ini akan diperlihatkan sebuah acara penanaman kembali pohon langka

(indahf/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Pohon langka. Kayu termahal di dunia. Kayu langka. Http://carapedia.com/pohon_langka_dunia_info3355.html. Pohon termahal di dunia. Harga kayu termahal di dunia. Pohon langka dan mahal.

Kayu termahal. Kayu termahal didunia. Pohon langka di dunia. Pohon termahal. Nama pohon yang termasuk tumbuhan langka. Jenis pohon langka. Pohon rosewood.

Pohon kayu termahal. Pohon mahal. Jenis kayu termahal di dunia. Pohon pohon langka di dunia. Pohon pohon langka. Www.kayutermahal.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (0)
Belum ada komentar untuk produk ini.