Previous
Next
  • Home
  • »
  • Kecantikan
  • » 7 Hal yang Mungkin Terjadi Jika Kamu Berhenti Menggunakan Makeup

Kecantikan

7 Hal yang Mungkin Terjadi Jika Kamu Berhenti Menggunakan Makeup

 

Bagian terbaik di akhir pekan – terlepas dari tidur sepanjang hari atau hangout – adalah keluar dari rutinitas dandan. Tidak menyentuh benda-benda di sekitar makeup, brush dan tongkat sihir kecantikan. Hanya berjemur dan menyebutnya sebuah hari yang indah. Dan apa yang membuat kita berpikir: Apakah ini akan seperti memutuskan tidak lagi menggunakan semua makeup?

Berikut ini adalah tuju hal yang mungkin terjadi jika Anda memutuskan untuk menjadi natural, tanpa makeup.

#1 Kamu mungkin merasa insecure (pertama kali)

Kita tahu bahwa kamu mungkin sedang berpikir: akankah kamu terlihat lelah? Atau kurang menarik? Akankah teman kerja dan teman-teman menggunjing di sisi lain? Kesempatan tidak akan ada orang yang mengenali. Dan meskipun kamu mungkin merasa sedikit mawas diri awalnya, ketakutan-ketakutan tersebut akan hilang ketika kamu menyadari bahwa tiba-tiba memiliki waktu tambahan setengah jam lebih luang di pagi hari.

#2 Kamu mungkin menjadi tidak stress

Marilah sadari: memelihara rutinitas setiap hari bisa menjadi perselisihan. Apakah foundation kamu rata? Apakah bulu mata tebal? Sudahkah mencorengkan eyeliner? Tidak menggunakan makeup akan mengurangi kamu dari kecemasan dan membebaskan diri dari pikiran untuk tugas-tugas penting, seperti mengambil waktu untuk peregangan atau meditasi.

#3 Kulitmu mungkin lebih bersih

Diantara foundation dan concealer dan blush dan countouring, ada banyak lapisan produk di mukamu. Dan jika kita sedang benar-benar jujur pada diri kira sendiri, kita mungkin tidak menghilangkan semuanya dengan benar di akhir hari – yang artinya menyisakan semua produk makeup di pori-pori. Berikan kulitmu sedikit istirahat dari itu semua dan kamu mungkin menemukan dirimu sendiri dengan kulit lebih cerah dalam beberapa hari.

#4 Kamu mungkin tampak lebih muda

Khususnya jika kamu cenderung mmenggunakan makeup tebal dan berat setiap harinya. Pengetahuan yang dangkal dari bintik-bintik wajah di hidung dan kerutan di leher yang kamu biasanya mencoba untuk menguranginya  - semua itu sebenarnya akan membuatmu terlihat lebih mudah secara natural.

#5 Kamu mungkin mendapatkan lebih dari yang diinvestasikan di dala produk skincare

Jika kamu memulai untuk tampil barefaced, kamu menginginkan kulit tampak sebaik mungkin (tidak rusak atau berjerawat. Jadi, hindari serum, masker dan semua SPF penting dan kulit akan berterima kasih kepadamu sekarang dan nanti.

#6 Dan kamu mungkin lebih menghargai rambutmu

Hanya karena kamu menghentikan makeup bukan berarti kamu berhenti pada penampilanmu seluruhnya. Gunakan beberapa menit luang terbaru Anda untuk meluruskan atau merawat rambut Anda- akhirnya cobalah memperantik rambut Anda yang nantinya akan menjadi mahkota utama Anda di luar makeup.

#7 Kamu mungkin menyadari bahwa kamu tidak membutuhkan makeup

Setelah kamu pergi tanpa makeup sementara waktu, hal ini membawa Anda ke perasaan asing. Dan berat. Disamping menutupi seluruh wajah dengan foundation, kamu mungkin menemukan dirimu sendiri dilindungi oleh concealer. Atau mungkin disamping menggunakan riasan smoky eyes, kamu akan menggunakan sedikit maskara. Bagamanapun, kamu akan menambah sebuah perspektif yang menyegarkan.

(adeg/Carapedia)
Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (0)
Belum ada komentar untuk produk ini.