Previous
Next

Binatang

Tips Memelihara Kelinci

 

 
 
 
 
 
Kelinci adalah seekor mahluk yang sangat menggemaskan. Tingkah polahnya yang lucu serta wajahnya yang imut membuat banyak orang memilih untuk menjadikannya sebagai hewan peliharaan di rumah. Tips memelihara kelinci di bawah ini bisa membantu kita dalam merawat dan memeilhar kelinci supaya kelinci peliharaan kita sehat dan tetap memnggemaskan.
 
TIPS MEMELIHARA KELINCI
 
* PILIH JENIS KELINCI YANG BERKUALITAS
 
Ada banyak jenis kelinci yang bisa kita temukan di pasaran. Pilihlah jenis kelinci yang berkualitas sehingga tahan terhadap penyakit dan memiliki umur ang panjang
 
* JAGA KEBERSIHAN KANDANG
 
Kandang yang bersih akan membuat kelinci menjadi sehat dan kita pun menjadi betah berlama - ama bermain dengan kelinci peliharaan kita. Bersihkan kandang setiap hari sehingga kelinci dan kandang menjadi tidak bau
 
* BERI MAKAN DAN MINUM YANG TERATUR
 
Kelinci yang sehat berawal dari asupana makanan dan minuman yang diperolehnya. Berikan makanan yang memang diperuntukkan untuk kelinci, seperti: wortel, kangkung, dan bekatul. Jangan lupa untuk mengecek ketersediaan air minumny supaya kelinci tidak kehausan.
 
* POTONG KUKU KELINCI SECARA TERATUR
 
Kuku kelinci akan selalu bertambah panjang seperti layaknya manusia. Oleh karena itu, potong kuku kelinci kita secara teratur supaya terlihat rapi dan tidak melukai kita saat kelinci tersebut mencakar. namun, hati - hati ya karena kelinci cenderung menjadi marah saat kukunya dipotong.
 
* MANDIKAN KELINCI MINIMAL 2X SEMINGGU
 
Kelinci pun perlu mandi supaya badannya bersih. Mandikan kelinci minimal 2x seminggu atau bahkan lebih sering lagi bila kita sering bersentuhan dengan kelinci tersebut
 
* JAGA KONDISI KELEMBABAN KANDANG
 
Pastikan kandang kelinci kita cukup medapatkan sinar matahari. Oleh karena itu, letakkan kandang ditempat terbuka sehingga kandang kelinci tidak terlalu lembab. Namun perlu dijaga juga bahwa kandang kelinci tidak terlalu terpanggang sinar matahari karena kelinci tidak suka dengan cuaca yang panas
 
* SEGERA OBATI BILA KELINCI SAKIT
 
Bila kita memiliki banyak kelinci, isolasi (pisahkan) kelinci yang sakit dengan kelinci yang sehat. Bila perlu, bawa / datangkan dokter hewan supaya kelinci kita mendapatkan perawatan yang semestinya
 

Video

Video pelatihan beternak kelinci

Dalam video ini akan diperlihatkan cara beternak kelinci pedaging

(indahf/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Rangkuman buku ilmu pengetahuan populer tentang hewan. Binatang mencakar. Ilmu pengetahuan populer tentang hewan. Binatang suka mencakar. Binatang yg suka mencakar. Binatang yang suka mencakar. Binatang. mencakar.

Buku ilmu pengetahuan populer tentang hewan. Rangkuman buku ilmu pengetahuan populer. Rangkuman buku pengetahuan populer tentang memelihara kelinci. Contoh rangkuman buku ilmu pengetahuan populer tentang hewan. Memelihara kelinci. Contoh rangkuman isi buku pengetahuan populer. Hewan yg suka mencakar.

Contoh resensi buku beternak kelinci. Apa binatang yang mencakar. Hewanmencakar. Rangkuman ilmu pengetahuan populer tentang hewan. Vidio pemotongan kelinci. Rangkuman buku ilmu pengetahuan populer cara merawat kelinci.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (1)
12 Dec 2013 11:09
sewa mobil di bali
Tips yang sangat bermanfaat. terima kasih yann<a href=http://ketutparta.com>Sewa Mobil di Bali</a> Diskon dan Promo. n<a href=http://ketutparta.com>Sewa Mobil di Bali Murah</a> n<a href=http://ketutparta.com>Sewa Mobil Murah di Bali</a>