Previous
Next

Tutorial / Panduan

Desain Dapur Ramah Lingkungan

 

Ada banyak cara yang dapat anda lakukan untuk membantu kelestarian bumi, salah satunya dengan membangun rumah yang ramah lingkungan. Ya, rumah yang ramah lingkungan biasanya akan berkonsep green-design dan menggunakan bahan kayu sebagai bahan utamanya.

 

  1. Kali ini, ada beberapa contoh desain interior berkonsep green-design yang dapat anda contek untuk diaplikasi di dapur rumah anda. Dapur yang ramah lingkungan sendiri kebanyakan akan menggunakan oven hemat energy, pencuci pirinng dan peralatan serta yang paling penting adalah metode pembuangan sampah, serta lantai organik. Beberapa hal yang harus anda perhatikan saat akan merombah dapur anda untuk menjadi eco-friendly antara lain adalah sebagai berikut:

 

  1. Gantilah penggunaan peralatan dapur menjadi peralatan yang ramah lingkungan. Misalkan, gantilah oven besar konvensional anda dengan oven pemanggang listrik yang lebih kecil. Hal ini membantu untuk mengurangi emisi gas rumah kaca dari rumah anda. Atau contoh lain adalah penggunaan lemari es yang baik agar dapat membantu menjaga keseimbangan antara konsumsi energy dan pengendalian suhu. Hal ini juga berfungsi untuk memastikan hidup berkelanjutan dengan konsumsi energy yang lebih rendah. Keuntungan lain yang anda dapatkan dari dapur eco-friendly adalah menghemat tagihan di rumah anda.

 

  1. Mulailah untuk menggunakan karpet organic yang terbuat dari serat alami, untuk menambah kenyamanan dapur anda.

 

  1. Buatlah pengaturan ventilasi daput yang baik sehingga akan menggunakan lebih sedikit energy dan batuan pencahayaan dari lampu di siang hari. Oiya, udara segar yang masuk dari jendela yang besar akan membantu menghilangkan gas beracun dan jamur yang berasal dari bahan makanan dan peralatan memasak di dapur.

 

  1. Renovasi lemari-lemari yang ada di dapur dengan bahan ramah lingkungan seperti kayu, panel jerami gandum dan kayu non-ollegal logging. Atau jika anda ingin membuat eco-friendly kitchen set, manfaatkanlah jasa perusahaan yang mengkhususkan dirinya dalam penggunaan kayu reklamasi.

 

  1. Gantilah tempat sampah non-organik dengan tempat sampah kompos. Caranya sangat mudah, anda dapat menanam dua atau tiga sayuran di dapur sehingga dapat mengisi rumah dengan oksigen yang segar sepanjang hari. Selain itu, jika sudah matang benar, sayuran tersebut dapat anda masak untuk lauk sehat bagi keluarga anda.

 

  1. Pakailah bahan lantai yang ramah lingkungan yang biasanya terbuat dari kayu maupun bamboo.

 

  1. Green design-interior di dapur termasuk penggunaan sedikit cat senyawa organik volatile.

(/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Desain dapur sederhana yang ramah lingkungan. Pengertian dapur ramah lingkungan. Modul dapur ramah lingkungan. Dapur ramah lingkungan. Bentuk dapur dari bahan kayu. Apa yang dimaksud dengan dapur ramah lingkungan.com. Desain dapur ramah lingkungan.

Pengertian modul dapur ramah lingkungan. Gambar ruangan dapur. Perlatan di rumah yang ramah lingkunngan. Dapur ramah lingkungamw. Gambar prabotan rumah tangga yg ramah lingkunga. Gambar dapur yg terbuat dari kayu. Model dapur yg terbuat dari kayu.

Pengertian bentuk dapur i. Pengertian disainperalatanlingkungan dancontoh gambarnya. Contoh dapur rumah dari kayu. Model rumah ramah lingkungan. Tutorial peralatan dapur bahan kayu. Jelaskan konsep modul dapur ramah lingkungan beserta penanggulannya.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (0)
Belum ada komentar untuk produk ini.