Previous
Next

Kesehatan

Tentang Penyakit AIDS

 

 
 
 
 
AIDS adalah singkatan dari Acquired Immune Deficiency Syndrome atau bila diartikan dalam bahasa Indonesia adalah Sindrom Cacat Dapatan pada Imunitas. Penyakit AIDS ini sebenarnya merupakan infeksi virus yang bisa menyebabkan kerusakan yang parah dan tidak bisa diobati pada sistem imunitas, sehingga korbannya terbuka terhadap infeksi dan kanker tertentu. Penyakit AIDS ini bukan merupakan penyakit keturunan. Bila seseorang terkena penyakit AIDS, maka tubuhnya akan mudah terserang berbagai macam penyakit sehingga bisa berakibat fatal. 
 
# GEJALA PENYAKIT AIDS
  • Infeksi oleh HIV akan menyerang sistem kekebalan tubuh. Karena sel - sel pertahanan tubuh atau sel - sel darah putih semakin lama semakin banyak yang rusak, maka penderita menjadi sangat rentan terhadap semua bentuk infeksi kuman. Pada tahap akhir, penderita bahkan sudah tidak tahan terhadap kuman - kuman yang secara normal bisa dibinasakan dengan mudah oleh antibodi tubuh.
  • Pada tahap awal, seseorang yang terinfeksi HIV tidak emnunjukkan gejala dan ini mungkin terjadi selama bertahun - tahun. Setelah infeksi pada tahap pertengahan, seorang penderita akan menunjukkan gejala seperti flu yang berulang - ulang, lesu, demam, berkeringat pada malam hari tanpa sebab yang pasti, otot terasa sakit, batuk yang tak kunjung sembuh, pembesaran kelenjar limfa, serta sariawan di mulut yang terus berulang ulang. 
  • Gejala pada tahap akhir, berat badan menrun dengan drastis, terjadi diare kronik, infeksi paru - paru, terdapat bintik - bintik atau bisul berwarna merah, sampai akhirnya terjadi kematian
 
# CARA PENULARAN PENYAKIT AIDS

Penyakit AIDS penularannya bisa melalui cairan tubuh penderta sehingga seseorang dapat etrtular penyakit AIDS atau terinfeksi virus HIV melalui:

  • Kontak hubungan badan (hubungan seks) dengan seseorang yang terinfeksi HIV
  • Melalui jarum suntik atau alat tusuk lain yang telah dipakai atau bekas dipakai orang yang terinfeksi HIV
  • Melalui transfusi darah yang tercemar HIV
  • Melalui ibu hamil yang terinfeksi HIV kepada bayi yang dikandungnya
 
# CARA MENCEGAH PENYAKIT AIDS
Cara mencegah penyakit AIDS otomatis adalah cara agar terhindar  dari infeksi HIV. Supaya terhindar dari infeksi HIV, hal yang harus kita lakukan adalah:
  • Setia pada pasangan
  • Hindari penggunaan jarum suntik bersama
  • Bila ingin menggunakan alat tusuk seperti akupuntur, tato, tindik telinga, dll pastikan bahwa alat - alat yang dipakai telah disucihama
  • Bila ingin melakukan transfusi darah, pastikan bahwa darah tiak tercemar HIV

Video

Video efek penyakit AIDS terhadap tubuh

Dalam video ini akan diperlihatkan bagaimana efek penyakit AIDS terhadap tubuh

(indahf/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Orang yang menderita aids mudah terserang penyakit lain karena. Orang yang menderita aids mudah terserang penyakit lain sebab. Contoh gambar penyakit aids. Mengapa penderita aids sangat rentan terhadap penyakit infeksi. Penderita aids mudah terserang penyakit lain karena. Mengapa orang yang menderita aids mudah terserang penyakit. Istilah immune pada penyakit aids adalah.

Mengapa orang yang terinfeksi hiv mudah terserang berbagai penyakit lain. Istilah immune pada penyakit aids. Mengapa penderita aids mudah terserang penyakit. Https://carapedia.com/tentang_penyakit_aids_info2304.html. Sebab penderita hiv mudah terserang penyakit. Orang yang menderita aids mudah terserang penyakit karena. Org manderita aids mudah.

Orang yg menderita aids mudah terserang penyakit lain adalah. Orang yg menderita aids mudah terserang penyakit lain karena. Mengapa orang yang terkena aids mudah terserang penyakit. Orang yang menderita penyakit aids mudah terserang penyakit lain karena. Pengertian tentang penyakit aids. Gejala badan terserang hiv.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (0)
Belum ada komentar untuk produk ini.