Previous
Next

Ilmu Pengetahuan

Macam-Macam Model Pembelajaran Terbaru

 

 

Pembelajaran merupakan suatu cara dan sebuah proses hubungan timbal balik antara siswa dan guru yang sama-sama aktif melakukan kegiatan. Berikut ini adalah macam-macam model pembelajaran yang terbaru:

# MODEL CERAMAH

Adalah sebuah model pembelajaran dengan menyampaikan informasi dan pengetahuan secara lisan kepada sejumlah siswa yang pada umumnya mengikuti secara pasif. Model pembelajaran ini bisa dikatakan sebagai model pembelajaran yang paling ekonomis dalam menyampaikan informasi serta paling efektif dalam mengatasi kelangkaan literatur

# MODEL DISKUSI

Model pembelajaran diskusi merupakan model pembelajaran yang sangat berkaitan dengan pemecahan masalah. Model pembelajaran ini sering disebut sebagai diskusi kelompok dan resitasi/pelafalan bersama

# MODEL DEMONSTRASI

Adalah model pembelajaran dengan cara memperagakan benda, kejadian, aturan, dan urutan melakukan suatu kegiatan, baik secara langsung maupun melalui penggunaan media pengajaran yang relevan dengan pokok bahasan atau materi yang sedang disajikan

# MODEL CERAMAH PLUS

Model pembelajaran ceramah plus adalah model pembelajaran yang menggunakan lebih dari satu model, yakni model ceramah yang dikombinasikan dengan model yang lain. Terdapat 3 jenis model pembelajaran ceramah plus, yaitu: model ceramah plus tanya jawab dan tugas, model ceramah plus diskusi dan tugas, dan model ceramah plus demosntrasi dan latihan

# MODEL RESITASI

Model pembelajaran resitasi adalah suatu model pembelajaran yang mengharuskan siswa membuat resume dengan kalimat sendiri

# MODEL EKSPERIMENTAL

Sering juga disebut sebagai model pembelajaran percobaan. Model pembelajaran ini merupakan model pembelajaran dengan metode pemberian kesempatan kepada para peserta didik perorangan atau kelompok untuk dilatih melakukan suatu proses atau percobaan. Model pembelajaran ini menggunakan alat tertentu dan dilakukan lebih dari 1x

# MODEL TEILEREN

Merupakan model pembelajaran dengan cara memberikan materi secara bertahap/sebagian-sebagian. Misalnya paragraf per paragraf kemudian dilanjutkan lagi dengan paragraf lainnya yang tentu saja berkaitan dengan masalahnya

# MODEL GLOBAL (GANZE MODEL)

Merupakan suatu model pembelajaran dengan meminta peserta didik membaca keseluruhan materi kemudian membuat resume atau kesimpulan dari apa yang mereka baca

Video

Video Model Pembelajaran Inspiration Modivikasi

Video ini menunjukkan aktivitas pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran inspiration modivikasi

(indahf/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Macam macam model pembelajaran. Macam macam model pembelajaran matematika. Gambar terbaru. Macam macam model pembelajaran matematika terbaru. Macam model pembelajaran. Model2 pembelajaran. Macam macam model.

Jenis jenis model pembelajaran. Jenis model pembelajaran. Macam macam metode pembelajaran matematika. Http://carapedia.com/macam_macam_model_pembelajaran_terbaru_info644.html. Foto terbaru. Macam macam metode pembelajaran matematika terbaru. Terbaru.

Macam macam model pembelajaran terbaru. Model pembelajarn. Jenis jenis model pembelajaran matematika. Macam macam modelling. Model model pembelajaran terbaru. Macam macam modeling.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (1)
23 Mar 2014 21:36
moriza al izzah
minta tahap-tahap pembelajarannya dong..nmohon kirim ke e-mail saya. morizaimudt@ymail.com