Olahraga
Jadwal Siaran Langsung TV Piala Eropa 2012
RCTI dan MNC Sport merupakan televisi di Indonesia yang memegang lisensi dalam menyiarkan secara langsung acara - acara pertandingan di piala Eropa 2012. Jadwal siaran langsung TV piala Eropa 2012 juga telah dirilis secara resmi oleh RCTI dan MNC Sport jauh - jauh hari sebelum pelaksanaan acara akbar tersebut. Jadwal siaran langsung TV piala Eropa 2012 juga akan menjadi acara nonton bareng di beberapa venue seperti cafe, hotel, atau bahkan di kelompok masyarakat di tingkat RT. Sepertinya setiap orang tidak ingin melewatkan moment seru tingkat dunia seperti piala Eropa 2012 ini.
Berikut ini adalah jadwal siaran langsung TV piala Eropa 2012:
GRUP A :
Polandia vs Yunani, tanggal 8 Juni, jam 23.00 WIB
Rusia vs Republik Ceko, tanggal 9 Juni, jam 01.45 WIB
Yunani vs Republik Ceko, tanggal 12 Juni, jam 23.00 WIB
Polandia vs Rusia, tanggal 13 Juni, jam 01.45 WIB
Yunani vs Rusia, tanggal 16 Juni, jam 01.45 WIB
Rep. Ceko vs Polandia, tanggal 17 Juni, jam 01.45 WIB
GRUP B :
Belanda vs Denmark, tanggal 9 Juni, jam 23.00 WIB
Jerman vs Portugal, tanggal 10 Juni, jam 01.45 WIB
Denmark vs Portugal, tanggal 13 Juni, jam 23.00 WIB
Belanda vs Jerman, tanggal 14 Juni, jam 01.45 WIB
Portugal vs Belanda, tanggal 17 Juni, jam 01.45 WIB
Denmark vs Jerman, tanggal 18 Juni, jam 01.45 WIB
GRUP C :
Spanyol vs Italia, tanggal 10 Juni, jam 23.00 WIB
Irlandia vs Kroasia, tanggal 11 Juni, jam 01.45 WIB
Italia vs Kroasia, tanggal 14 Juni, jam 23.00 WIB
Spanyol vs Irlandia, tanggal 15 Juni, jam 01.45 WIB
Kroasia vs Spanyol, tanggal 18 Juni, jam 01.45 WIB
Italia vs Irlandia, tanggal 19 Juni, jam 01.45 WIB
GRUP D :
Perancis vs Inggris, tanggal 11 Juni, jam 23.00 WIB
Ukraina vs Swedia, tanggal 12 Juni, jam 01.45 WIB
Swedia vs Inggris, tanggal 15 Juni, jam 23.00 WIB
Ukraina vs Perancis, tanggal 16 Juni, jam 01.45 WIB
Swedia vs Perancis, tanggal 19 Juni, jam 01.45 WIB
Ingris vs Ukraina, tanggal 20 Juni, jam 01.45 WIB
PEREMPAT FINAL :
Juara A vs Runner up B , tanggal 21 Juni, jam 01.45 WIB
Juara B vs Runner up A, tanggal 22 Juni, jam 01.45 WIB
Juara C vs Runner up D, tanggal 23 Juni, jam 01.45 WIB
Juara D vs Runner up C, tanggal 24 Juni, jam 01.45 WIB
SEMIFINAL :
Pemenang I vs Pemenang II, tanggal 27 Juni, jam 01.45 WIB
Pemenang III vs Pemenang IV, tanggal 28 Juni, jam 01.45 WIB
FINAL EURO 2012:
Pemenang A vs Pemenang B, tanggal 1 Juli, jam 01.45 WIB
Video
Video babak kualifikasi piala Euro 2012
Dalam video ini akan diperlihatkan pertandingan babak kualifikasi dalam piala Euro 2012
(indahf/Carapedia)
Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (0)