Previous
Next

LIRIK LAGU Karna Ku Kaya

Potret

Tak pernah jera aku coba tuk bercinta
Walaupun tak lama berlanjut
Biarlah kini kucoba yang terakhir
Oh semoga
Lain dari yang dulu pernah kurasa

Tolong cintai aku
Tolong kasihi diriku ingin
Teman hidup selamanya
Tuluskanlah hatimu, jangan
Lihat siapa aku oh jangan
Silau karna dunia

Karna kekayaanku
Jadi semua pria melihat dengan mata berbinar
Namun cinta yang tulus pun tak ada
Hanya semata karna ku kaya

Tak guna kuhidup kaya berlimpah
Jika kita tak ada di dalam hidupku
Sepi hati tak berteman dan tak berkasih
Walaupun ada semua hanya merajuk