Previous
Next

LIRIK LAGU Emotional Love Song

Dewa19

Jangan sakiti ku lagi
Mungkin aku bisa pergi
Pergi untuk selamanya
Dan mungkin tak kan kembali

Belum cukup sembuh hati ku ini
Dari luka yang kau tikam ke jantungku
Sudah kamu lukai nya lagi
Sudah kamu hancurkan percaya ku kepadamu

Aku mungkin takkan pernah tau
Apa salahku kepada dirimu
Mungkin juga kamu masih ragu
Dan tak pernah menganggap ini adalah serius

Jangan sakiti ku lagi
Mungkin aku bisa pergi
Pergi untuk selamanya
Dan mungkin tak kan kembali

Setelah aku menjadi milik mu
Masihkah kamu akan sakiti aku lagi
Belum cukupkah kamu menyiksa aku
Belum cukupkah kamu membuat aku jadi gila