Previous
Next

LIRIK LAGU Lagak dan Gayamu

Twin Sisters

Gayamu santai dan bersahaja
tak ada yang istimewa
Tapi menarik
Tingkahmu kadang bikin orang
menjadi tanda tanya
karena acuhmu

Berulang kali kupandang wajahmu
mengapa kujatuh cinta
Setiap kali bertemu
dag dig dug dijantungku oh...

Dunia seakan jadi sepi
seakan dingin mencekam
tanpa dirimu
Hidupku seakan tiada arti
seakan sepi sekali
tanpa dirimu

Berulang kali kupandang wajahmu
mengapa kujatuh cinta
Setiap kali bertemu
dag dig dug dijantungku oh...

Reff.
Oh...inikah cinta remaja
mau...mau tapi malu
Hanya hati yang bicara
aku cinta kepadamu