Previous
Next

Contoh Soal

Contoh Soal Matematika Dasar

 

 
 
 
 
Contoh soal matematika dasar ini bisa digunakan oleh para calon peserta SNMPTN untuk memperdalam materi test sebelum mereka berkutat dengan soal - soal SNMPTN nanti. Matematika dasar merupakan materi tes yang harus dikerjakan pada hari pertama pelaksanaan SNMPTN. Walaupun merupakan materi test hari pertama, tentu kita tidak perlu merasa grogi bila kita sudah memiliki kesiapan yang matang.
 
 
CONTOH SOAL MATEMATIKA DASAR:
 
1. Diketahui segitiga ABC dengan titik B pada sumbu x dan titik C pada sumbu y. 
Jika AB = AC = 10 dan A(-6,0) maka persamaan garis BC adalah:
 
A. y-2x-8=0
B. 2y+x-4=0
C. y+2x-8=0
D. 2y+x+4=0
E. y+x-4=0
 
 
2. Garis yang melalui titik - titik A(3,1) dan B(9,3) serta garis yang melalui titik - titik C(6,0) dan D(0,2) akan berpotongan pada titik:
 
A. (9,3)
B. (1,3)
C. (3,1)
D. (6,0)
E. (6,2)
 
 
3. Persamaan garis yang melalui titik potong garis 4x + 7y - 15 = 0 dan 14y = 9x - 4 serta tegak lurus pada garis 21x + 5y = 3 adalah:
 
A. 5x + 21y = -11
B. 5x - 21y = 11
C. 11x - 21y = 5
D. 21x - 5y = 3
E. 5x - 21y = -11
 
 
4. Agar sistem persamaan linier 2x + 3y = 6 ; (1 + 1)x - 6y = 7 merupakan persamaan dua garis yang saling tegak lurus, maka a = ...
 
A. 12
B. -10
C. 8
D. -5
E. -3
 
 
5. Grafik hasil produksi suatu pabrik per tahun merupakan suatu garis lurus. Jika produksi pada tahun pertama 110 unit dan pada tahun ke-3 150 unit, maka produksi tahun ke-15 adalah:
 
A. 670
B. 370
C. 410
D. 390
E. 430
 
 
6. Ingkaran dari pernyataan " Ada siswa yang datang terlambat ke sekolah" adalah...
 
A. semua siswa datang terlambat ke sekolah
B. ada siswa yang tidak datang terlambat ke sekolah
C. semua siswa tidak datang terlambat ke sekolah
D. tidak ada siswa yang tidak datang terlambat ke sekolah
E. Tidak semua siswa datang terlambat ke sekolah
 
 
7. Invers dari implikasi "Jika rajin belajar, maka lulus ujian" adalah:
 
A. jika tidak lulus ujian, maka tidak rajin belajar
B. jika lulus ujian, maka rajin belajar
C. jika rajin belajar, maka tidak lulus ujian
D. jika tidak rajin belajar, maka tidak lulus ujian
E. jika tidak rajin bekajar, maka lulus ujian.
 
 
8. Negasi dari: "Indonesia beribukota Jakarta" adalah:
 
A. Jakarta beribukota Jakarta saja
B. Jakarta beribukota Indonesia
C. Jakarta bukanlah satu - satunya Ibukota
D. Indonesia bukan beribukota Jakarta
E. Benar bahwa Indonesia beribukota Jakarta
 
 
9. Jika jumlah dari dua bilangan real tak negatif x dan 2y tidak lebih besar daripada 10. Jika y + 8 tidak lebih kecil daripada 2x, maka nilai maksimum dari 3x + y adalah:
 
A. 20
B. 4
C. 18
D. 12
E. 15
 
 
10. Tempat parkir seluas 600 m2 hanya mampu menampung 56 bus dan mobil. Tiap mobil membutuhkan tempat 6 m2 dan tiap bus 24 m2. Biaya parkir tiap mobil Rp 500,- dan bus Rp 750,-. Jika tempat parkir itu penuh, hasil dari biaya parkit maksimum adalah:
 
A. Rp 72.500,-
B. Rp 18.750,-
C. Rp 43.500,-
D. Rp 29.000,-
E. Rp 32.500,-

Video

Video contoh soal matematika dasar SMP

Dalam video ini akan diperlihatkan beberapa contoh soal matematika dasar SMP

(indahf/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Contoh soal matematika dasar. Soal matematika dasar. Matematika dasar dan pembahasannya. Contoh soal matematika dasar dan pembahasannya. Contoh matematika dasar. Mtk dasar. Http://carapedia.com/soal_matematika_dasar_info3456.html.

Contoh soal tes kerja matematika dasar. Tes matematika dasar. Contoh tes matematika dasar. Contoh soal mtk dasar. Soal soal matematika dasar. Kumpulan soal matematika dasar. Soal tes matematika dasar.

Belajar matematika dasar. Https://carapedia.com/soal_matematika_dasar_info3456.html. Tes matematika dasar dan pembahasannya. Soal mtk dasar. Contoh soal tes matematika dasar. Kumpulan soal soal matematika dasar.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (1)
21 Feb 2014 17:42
wati
Hadeh lupa smua deh,mklum dlu sklh pling gk bs mtk