Previous
Next

Sekolah

Pengertian dan Contoh Majas

 

 

Majas adalah bahasa kias, bahasa yang dipergunakan untuk menciptakan efek tertentu. Dalam penggunaannya, majas diciptakan untuk menimbulkan kesan imajinatif bagi penyimak atau pembicaranya.

Secara garis besar, majas dibedakan menjadi tiga jenis, yaitu majas perbandingan, pertentangan, dan pertautan.

# Majas perbandingan
majas perbandingan terbagi menjadi 3 jenis, yaitu:
a. Perumpamaan
contoh:
pendiriannya selalu berubah-ubah seperti air di daun talas

b. Metafora (perbandingan langsung)
contoh:
sampah masyarakat itu akhirnya berhasil ditangkap polisi

c. Personofikasi
contoh:
bulan tersenyum kepada bintang


# Majas Pertentangan
Majas pertentangan terbagi menjadi 3 jenis, yaitu:
a. Hiperbola
contoh:
teriakannya menggelegar membelah gunung

b. Litotes
contoh:
terimalah pemberian kami yang tak seberapa ini

c. Ironi
contoh:
halus sekali tutur katamu sampai semua orang tersinggung


# Majas Pertautan
Majas pertautan dibagi menjadi 4:
a. Metonimia
contoh:
ayah mencuci dengan rinso

b. Sinekdoke
contoh:
Indonesia berhasil menyabet medali emas cabang sepak bola pada Sea Games lalu

c. Alusio
contoh:
ceritakan semuanya dengan jujur, kamu jangan kura-kura dalam perahu

d. Eufemisme
contoh:
bodoh ---> kurang pandai
ditangkap ---> diamankan

(indahf/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Pengertian majas. Larik bermajas. Pengertian majas dan contohnya. Majas pertautan. Http://carapedia.com/pengertian_majas_info741.html. Contoh larik bermajas. Pengertian larik bermajas.

Contoh majas pertautan. Bermajas adalah. Pengertian dan contoh majas. Pengertian majas pertautan. Arti bermajas. Majas adalah. Larik bermajas dan contohnya.

Larik bermajas adalah. Pengertian macam macam majas dan contohnya. Pengertian majas dan macam macam majas. Jenis jenis majas beserta pengertian dan contohnya. Arti majas. Majas pertautan beserta contoh.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (7)
24 Jan 2017 09:17
andry septianady
thanks atas infonya tapi kurang lengkap :(
27 Jan 2014 16:37
Rika mayuni
kog gk ada pengertian larik bermajas ??
15 Jan 2014 13:41
Irene Alda
thanks atas informasinya :)
15 Jan 2014 13:41
Irene Alda
thanks atas informasinya :)
11 Jan 2014 17:05
yuli/eka
kok gak ada majas perifrasinya?
05 Jun 2013 19:37
Liana Permata
thanks atas pengetahuannya :) :)
 
admin
Semoga bermanfaat.
10 May 2013 15:08
Frandy Sibuea
thanks atas informasinya
 
admin
Terima kasih, semoga bermanfaat.