Previous
Next

Kecantikan

Tepat Memilih Krim Malam Sesuai Manfaatnya

 

Hilangnya kekencangan kulit disebabkan karena faktor polusi dan tingkat emosional seseorang. Untuk melakukan perawatan kulit harus dilakukan ketika tubuh dalam kondisi relaks, bebas stress terutama saat tidur. Krim malam sebelum tidur menjadi pilihan tepat agar kulit mendapat nutrisi secara optimal.

Selain memberikan nutrisi pada kulit, krim malam membantu melembabkan kulit. Kandungan bahan pada krim malam yakni retinol dan asal buah AHA dapat menghilangkan kerutan. Tapi bagaimana untuk kulit yang sensitif, berjerawat atau iritasi?

Pemilihan tepat krim malam harus memperhatikan beberapa factor baik usia maupun kondisi kulit Anda. Perhatikan tips berikut ini:

1. Usia

Pemilihan krim malam harus memperhatikan usia pemakainya. Berbeda usia maka berbeda pula kandungan nutrisi yang dibutuhkan dalam sebuah produk krim malam. Jika Anda berusia 20-an maka sebaiknya memilih berbahan alami seperti madu, lidah buaya dan minyak  esensial. Pada usia ini kulit memang gencar mengalami regenerasi sehingga tidak membutuhkan kandungan yang berat.

Pada usia 30-an, krim yang dipilih sebaiknya yang berbahan aktif dan bermanfaat mencegah penuaan dini. Kandungan yang dibutuhkan yaitu asam amino, retinol, antioksidan dan ceramide. Pada usia 40-an pilih krim malam yang mengandung vitamin, peptide dan ekstral kedelai. Sedangkan pada usia 50-an ke atas pilih produk yang khusus untuk kulit tua sehingga nutrisinya bisa terpenuhi dan selalu sehat sepanjang hari.

2. Jenis Kulit

Krim yang dipilih sebaiknya memperhatikan jenis kulit si pemakai, apakah berkulit kering, kulit berminyak atau kulit sensitif. Apa pemakai berkulit kering maka ia membutuhkan krim malam yang berfungsi melembabkan. Memiliki kandungan minyak almond, alpukat, shea butter menjadi pilihan yang tepat.

Untuk si kulit berminyak, pilih krim yang bisa menghilangkan minyak dan tidak merangsang jerawat untuk muncul. Pada jenis kulit sensitif, sebaiknya menggunakan krim malam yang berformula ringan agar tidak menyebabkan gatal. Pilih juga yang mengandung bahan alami menyegarkan seperti lidah budaya, mentimun dan daun teh.

(adeg/Carapedia)
Pencarian Terbaru

Krim wajah berbahan dasar air. Krim malam yang mengandung lidah buaya. Cream malam yang cocok utk usia 30an. Http://carapedia.com/tepat_memilih_krim_malam_sesuai_manfaatnya_info4813.html. Pemilihan krim malam. Krim malam mengandung aha. Krim malam yang mengandung almond.

Crem malam yang mengandung madu dan lidah buaya. Krim malam berbahan ceramide. Krim malam lidah buaya apa. Bahan alami yg mengandung retinol. Krim siang dan mlm mengandung lidah buaya. Krim malam yang mengandung minyak esensia madu dan lidah buaya. Krim malam yang mengandung minyak almond dan buah alpukat.

Cara membuat krim malam alami yang mengandung asam amino retinol dan aha. Bahan pembuat krim malam alami yang mengandung retinol.asam amino dan aha. Krim malam yang mengandung madu dan lidah buaya. Pilihan krim malam untuk usia 30 ketas. Krim malam untuk kulit usia 30an. Krim malam mengandung minyak esensial lidah buaya dan madu.

Tambahkan komentar baru
Komentar Sebelumnya (0)
Belum ada komentar untuk produk ini.